Rp75.000

Begonia adalah genus dalam keluarga tanaman berbunga Begoniaceae.Satu-satunya anggota keluarga lainnya Begoniaceae adalah Hillebrandia, tanaman hias outdoor yang memerlukan banyak cahaya matahari agar tetap segar.perawatanya yang mudah dan bunga daunya terlihat cantik membuat tanaman ini banyak di cari dan di budidaya oleh orang”yang suka menanam dan merawat bunga